Page 29 - BUKU DAULAT RAKYAT FAHRI HAMZAH
P. 29
FAHRI HAMZAH
DAULAT RAKYAT
Tentang Reformasi Parlemen dan Pelembagaan Demokrasi
Mereka telah bergabung dengan pemerintahan koalisi di
Finlandia, Norwegia, dan Lithuania.
Lebih luas lagi, orang
kuat dengan agenda populis Penelitian menunjukkan
telah menjadi presiden - kemungkinan
kemunduran demokrasi
termasuk Rodrigo Duterte yang sangat nyata di
di Filipina dan Donald seluruh dunia
Trump di Amerika Serikat.
Konsekuensinya mengkhawatirkan, karena penelitian
menunjukkan kemungkinan kemunduran demokrasi
yang sangat nyata di seluruh dunia. Pengambilalihan oleh
kaum populis dikaitkan dengan kediktatoran personal
dan pembongkaran lembaga-lembaga demokratis.
Populis kontemporer mempelopori penghinaan terhadap
lembaga-lembaga politik tradisional, memuji keunggulan
dari kepemimpinan yang kuat dan tegas, menyuarakan
ketidakpercayaan mendalam pada para ahli, dan kelompok
kemapanan.
Terpilihnya Donald Trump pada Pilpres 2016 di
Amerika Serikat, naiknya ekstrem kanan di belahan Eropa,
bangkrutnya Partai Sosialis di Prancis (sehingga mereka
harus menjual kantor pusat mereka yang terkenal di Jalan
Solferino, di Paris pada 19 Desember 2017, seharga 45,5
juta euro), dan keluarnya Inggris dari Uni Eropa ditengarai
16 DPR.GO.ID