Page 120 - MENCARI TITIK TEMU SALAFI, ASWAJA DAN WAHABI
P. 120

G. PENUTUP


              1.  Surat al Fiil bimbingan rabani bagi umat tauhid bagaimana
                 cara  mengambil  manfaat dari peristiwa  yang  telah terjadi

                 untuk  menghadapi  berbagai  peristiwa  berikutnya,  yaitu

                 dengan  menghubungkan  satu  peristiwa  dengan  peristiwa

                 lainnya.
              2.  Al-Quran  berbahasa  Arab.  Semua  bahasa  milik  Allah  yang

                 telah memilih Bahasa Arab untuk Al-Quran.

              3.  Allah telah menurunkan Al Quran kepada hamba pilihan-Nya

                 di tengah-tengah masyarakat Arab.
              4.  Ka’bah berada di tanah suci yang pemeliharaannya saat ini

                 diamanatkan kepada masyarakat Arab.

              5.  Ka’bah  adalah  baitullah  tempat  berkumpul  semua  umat

                 beriman  dengan  aman  yang  berdatangan  dari  seluruh
                 penjuru dunia sepanjang masa tanpa henti.

              6.  Ka’bah  sarana  pemersatu  umat  yang  mampu  membantah

                 isue-isue yang mengganggu persatuan.

              7.  Kerajaan  Arab  Saudi  mendapat  amanat  Ilahi  untuk
                 memelihara tanah tempat turunnya wahyu yang berbahasa

                 Arab serta tempat ibadah para nabi.






                                         115
   115   116   117   118   119   120   121   122   123   124