Page 10 - PreviewDasar-DasarPerpustakaan
P. 10

PRAKATA









                  Assalamu ‘alaikum Wr. Wb.
                  Segala puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah
            SWT atas karunia dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat me-

            nyelesaikan penulisan buku Dasar-Dasar Perpustakaan ini. Selawat
            dan salam dipanjatkan ke hadirat Nabi Muhammad Saw.
                  Buku ini  dimaksudkan sebagai  bahan referensi bagi  para
            pustakawan, pramu pustaka, calon pustakawan dan peminat ilmu

            perpustakaan untuk mengenal dasar ilmu perpustakaan.
                  Penulisan buku ini banyak diilhami oleh konsep penerapan
            perpustakaan di negara maju seperti Amerika dan Eropa. Penulis
            berusaha  menguraikan dengan kata-kata  yang  sederhana  dan

            mudah  dipahami  pembaca,  tetapi  tidak terlepas dari kaidah
            penulisan bahasa Indonesia yang benar.
                  Buku ini  terdiri dari enam bab. Bab pertama membahas
            tentang  definisi  perpustakaan.  Bab  kedua  memuat  penjelasan

            mengenai  tujuan dan manfaat perpustakaan. Bab selanjutnya
            secara sistematis mendeskripsikan  mengenai jenis-jenis  per-
            pustakaan,  koleksi perpustakaan, layanan  perpustakaan, dan
            pustakawan. Pada kesempatan ini penulis ucapkan terima kasih

            kepada teman-teman tim Perpustakaan dan Sarlit (Baruni, Mesri,
            Wulan, Amin, dan  Arya)  atas dukungannya.  Tak lupa terima
            kasih kepada para Pimpinan Balai Penelitian dan Pengembangan
            Teknologi Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (BPPTPDAS); Slamet



                                               Dasar-Dasar Perpustakaan    vii
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15