Page 3 - Stabilitas Edisi 207 Tahun 2024
P. 3
DAFTAR ISI
Edisi 207/2024/Th.XIX
4 Salam Redaksi
10 Lensa LPPI
12 Editorial
88 Seremoni
91 Etalase
30 RISET
Nasib Kelas
Menengah Indonesia
Kelas menengah Indonesia
tengah mengalami masa-
masa sulit di saat ketatnya
perekonomian, yang ditandai
oleh kenaikan barang-barang
yang tidak diimbangi oleh
kenaikan pendapatan.
14
LAPORAN UTAMA
Upaya Krusial Hindari Bank Gagal
Langkah regulator menerbitkan aturan yang lebih ketat mengenai
penanganan masalah bank umum dinilai sebagai upaya
menghindari risiko lebih besar di masa depan. Aturan itu dinilai
memudahkan regulator untuk mengidentifikasi dan mengatasi
risiko pada perbankan sejak dini.
60 KASUS HUKUM 80 AUTOSTYLE
40 PEMBIAYAAN PERUMAHAN Lepas Satu Deretan Mobil Ikonik
Perburuan Cuan Masalah Hukum Tokoh Bangsa
dari Tapera Lembaga Penjamin Simpanan Selama periode perjuangan kemerdekaan dan
Bank-bank sudah menyiapkan lepas dari gugatan terkait periode mempertahankannya, hingga periode
diri menyambut kebijakan baru penyelesaian kasus bailout Bank mengisi kemerdekaan, beberapa
dari pemerintah terkait iuran Century belasan tokoh bangsa mengendarai
tabungan perumahan rakyat. tahun silam. mobil-mobil ikonik.
Industri meng a nggap aturan itu Namun masih Kendaraan - kendaraan
akan menambah ada kasus lain ini telah menemani
potensi bis- yang me nung gu mereka berjuang dan
nis pada penye lesaian. membantu membantu
pem biayaan mewujudkan dan
perumahan. memper ta hankan
kemerdekaan RI.
72 SEKTOR ASURANSI KOLOM
Menyiapkan Pemimpin Pasar Asuransi 34 Corporate Value by Merza Gamal
Langkah holding asuransi milik pemerintah yang mengakuisisi Transformasi Digital, Bank Syariah
perusahaan asuransi lain dinilai strategis untuk memunculkan dan E-Commerce
perusahaan terbesar di lini layanan kesehatan di masa mendatang. 88 Syarif Fadilah
Namun langkah masih panjang. Perubahan dan Kompromi
www.stabilitas.id Edisi 207 / 2024 / Th.XIX 3