Page 55 - B:\IBU\WORKSHOP DAY1 SMAN 7 BEKASI-20210804T030542Z-001\WORKSHOP DAY1 SMAN 7 BEKASI\
P. 55
Kolom (3) atau kolom xi diisi dengan nilai tengah dari kelas interval kolom (1),
misalnya pada baris 1, xi = (40 + 44) = (84) = 42.
Kolom (4) diisi dengan hasil perkalian dari nilai pada kolom (2) dan (3).
Kolom (5) diisi dengan kuadrat selisih nilai pada kolom (3) dengan rata-rata.
Kolom (6) diisi dengan hasil perkalian kolom (2) dan (5).
Rata-rata (mean) dari data pada tabel di atas adalah:
Ragam data pada tabel di atas adalah:
Simpangan baku adalah:
Contoh 5.
Nilai ulangan matematika di suatu kelas disajikan pada histogram berikut.
Tentukan nilai dari:
a. Simpangan rata-rata
b. Ragam
c. Simpangan baku
@2021, SMAN 7 Bekasi