Page 5 - Demo
P. 5
HUKUM 2 NEWTON9Materi Pembelajaran Hukum 2 Newton, Hubungan Gaya Dan Percepatan Hukum I Newton menjelaskan tentang gerak suatu benda ketika jumlah gaya yang bekerja padanya sama dengan nol (%u2211F = 0). Dalam keadaan ini, kecepatan benda tetap atau benda bergerak lurus dengan kecepatan konstan. Dengan kata lain, benda tidak mengalami percepatan, atau percepatannya nol. Namun, bagaimana jika pada benda bekerja sebuah gaya atau beberapa gaya yang resultannya tidak nol? Dalam keadaan ini, kecepatan benda akan selalu berubah. Benda tersebut akan mengalami percepatan. Jelas bahwa ada hubungan antara resultan gaya dengan percepatan yang terjadi. Hubungan antara percepatan dan resultan gaya inilah yang diselidiki oleh Newton, yang kemudian merumuskannya dalam hukum kedua tentang gerak, yang dikenal sebagai Hukum II Newton.Hukum II Newton berbunyi sebagai berikutSecara matematis, Hukum II Newton dapat ditulis sebagai berikut.%ud835%udc4e =%u2211 %ud835%udc39%ud835%udc5a%ud835%udc4e%ud835%udc61%ud835%udc4e%ud835%udc62 %u2211%ud835%udc39 = %ud835%udc5a. %ud835%udc4e%ud835%udc4e = %ud835%udc5d%ud835%udc52%ud835%udc5f%ud835%udc50%ud835%udc52%ud835%udc5d%ud835%udc4e%ud835%udc61%ud835%udc4e%ud835%udc5b %ud835%udc4f%ud835%udc52%ud835%udc5b%ud835%udc51%ud835%udc4e%u2211%ud835%udc39 = %ud835%udc45%ud835%udc52%ud835%udc60%ud835%udc62%ud835%udc59%ud835%udc61%ud835%udc4e%ud835%udc5b %ud835%udc54%ud835%udc4e%ud835%udc66%ud835%udc4e%ud835%udc5a = %ud835%udc5a%ud835%udc4e%ud835%udc60%ud835%udc60%ud835%udc4e %ud835%udc4f%ud835%udc52%ud835%udc5b%ud835%udc51%ud835%udc4eBerdasarkan persamaan di atas, dapat disimpulkan beberapa hal berikut:1. Resultan gaya (F) yang bekerja pada suatu benda akan menyebabkan benda tersebut mengalami percepatan (%ud835%udc4e)2. Jika resultan gaya (F) yang bekerja pada benda digandakan, maka percepatan (%ud835%udc4e)yang dialami benda juga akan menjadi dua kali lipat.3. Dengan resultan gaya (F) yang sama, jika massa benda digandakan, percepatan benda akan berkurang menjadi setengah dari semula.\ resultan gaya bekerja pada sebuah benda yang yang bermassa tetap, maka benda akan mengalami percepat dan bergerak searah dengan resultan gaya\