Page 16 - E-MODUL OKTI RADAIANTI
P. 16

KARAKTERISTIK PROTISTA

                            KLASIFIKASI
                             PROTISTA




                     Protista  Protista  Protista
                     mirip    mirip   mirip
                     hewan   tumbuhan  jamur
                     (Protozoa)  (Algae)
                     Bagan. 1 Klasifikasi Protista
                   (Sumber : dokumentasi pribadi)
               Menurut  pendapatmu,  kenapa  protista  dibedakan
       menjadi  3  kelompok?  Apakah  hal  yang  menjadi  dasar
       perbedaan tersebut?
       Perhatikan gambar berikut!








             Gambar 5. Macam-Macam Jenis Protista
               Gambar 5. Macam-macam jenis Protista
                      (Sumber : Zenius.net)
                Gambar di atas merupakan salah satu contoh spesies
       Protista.  Protista  terbagi  menjadi  3,  yaitu  Protista  mirip
       hewan  (Protozoa),  Protista  mirip  tumbuhan  (Algae),  dan
       Protista mirip jamur. Amoeba, Paramecium adalah kelompok
       Protozoa.  Dinoflagelllata,  Euglena,  Diatom  dan  Macroalga
       merupakan  salah  satu  golongan  Algae.  Slime  mold  atau
       jamur lendir merupakan salah satu kelompok Protista mirip
       jamur.
               Pertemuan 1 : Ciri Umum dan Klasifikasi Protista dan Protista Mirip Hewan
                             9
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21