Page 11 - C:\Users\rabia\Downloads\E-Modul\
P. 11

Kegiatan 1.2

                            Beberapa peran ilmu kimia

             Kedokteran dan  Menemukan vaksin, menemukan struktur kimia virus, menemukan
             Farmasi Energi  mekanisme reaksi kimia dalam tubuh
             dan Lingkungan
                          Sumber energi terbarukan (biosolar, baterai, sel surya)
                          Teknologi material (penemuan baterai litium ion, serat optik)
               Industri   Proses industri (penemuan katalisator, pengolahan limbah
                          industri ramah lingkungan)
                          Produksi pertanian (penemuan pestisida, pupuk kimia)
           Pertanian dan Pangan   Teknologi pangan (penemuan bahan pengawet makanan, bahan
                          aditif makanan, pengolahan hasil limbah pertanian)
             Hukum/Kriminal   Sidik jari DNA, bahan pendeteksi narkoba
                          Mengatasi pemanasan global, Gerakan Kimia Hijau (Green
            Lingkungan Hidup
                          Chemistry)
                          Biologi: penentuan struktur DNA/RNA makhluk hidup.
           Pengembangan Ilmu  Fisika: penemuan superkoduktor, struktur atom/molekul/zat.
                Lain      Geologi: penelitian struktur Bumi, Bulan, dan planet.
                          Sejarah: penentuan umur fosil.


        Pelajari  peran  ilmu  kimia  di  atas,  kemudian  lakukan  diskusi  dengan
        kelompokmu untuk menjawab pertanyaan berikut.
         1. Lakukan  pencarian  secara  daring  (online)  peran  ilmu  kimia  dan  carilah
           peran ilmu kimia yang belum ada.
         2. Adakah peran ilmu kimia yang menurut Anda pada akhirnya menimbulkan
           dampak tidak baik kepada kehidupan kita? Mengapa demikian? Jelaskan.
         3. Apa yang akan Anda lakukan, jika Anda berkesempatan menjadi ahli kimia?
           Mengapa Anda melakukan hal tersebut?
         4. Buatlah  presentasi  yang  menarik,  kemudian  informasikan  kepada
           kelompok lain menggunakan alat yang Anda miliki.




          MODUL PEMBELAJARAN
          KIMIA DI SEKITAR KITA





     4
          Kimia di Sekitar Kita | SMA/MA Kelas X
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16