Page 38 - C:\Users\rabia\Downloads\E-Modul\
P. 38

2. Persamaan Reaksi
                 Persamaan reaksi menggambarkan rumus kimia zat-zat pereaksi (reaktan) dan
     zat-zat hasil reaksi (produk) yang dibatasi dengan tanda panah dan dilengkapi wujud
     zat yang terlibat dalam reaksi yang disingkat (s) dari kata solid berarti zat padat; (l) dari
     kata liquid berarti zat cair; (aq) dari kata aqueous yang berarti larutan dalam air dan (g)
     dari kata gas yang berarti berwujud gas.



















































                                                                        31
                                    Kimia di Sekitar Kita | SMA/MA Kelas X
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43