Page 20 - Modul Pembelajaran Inventor
P. 20
8
(a)
(b)
Gambar 2. 9 Tampilan awal (a), memilih icon start pada nomor (1)
dan (b) pilihlah tampilan pandangan pada graphic windows (2)
Tampilan pada gambar (b) menunjukkan angka 2 dimana
memiliki beberapa pandangan yaitu:
a. XZ PLANE merupakan tampilan pada aplikasi yang
menunjukkan pandangan atas dan bawah.
b. YZ PLANE merupakan tampilan pada aplikasi yang
menunjukkan pandangan kanan dan kiri.
c. XY PLANE merupakan tampilan pada aplikasi yang
menunjukkan pandangan depan dan belakang.