Page 43 - Modul Pembelajaran Inventor
P. 43
31
(b)
Gambar 2. 38 Pemilihan tanda cursor (a) Memilih bagian kiri dan juga
flip (b)
Langkah kelima yaitu memilih jumlah duplikasi dan jarak yang
dibutuhkan, dapat dilihat pada bar rectangular pattern dapa dilihat pada
gambar 2.31 bagian (a). Kemudian lakukan yang sama untuk
menduplikasi bagian sebelah kanan, dapat dilihat pada gambar 2.31
bagian (b).
(a)