Page 24 - Bahan Ajar Office Word 2010.Pdf
P. 24
dilayar tombol ALT+CTRL+SHIFT+PAGE DOWN
Tekan tombol CTRL+SHIFT+F8, dan kemudian gunakan ARROW.
Satu blok vertikal
Tekan ESC untuk mematikan mode selection.
Untuk mengakti kan mode selection tekan tombol F8, lalu gunakan ARROW untuk menyeleksi teks.
Tekan ESC untuk mematikan mode selection.
b. Dalam Tabel
Seleksi Keterangan
Satu sel setelahnya Tekan tombol TAB, dan
Satu sel sebelumnya Tekan tombol SHIFT + TAB
Lebih dari satu sel Tekan tombol SHIFT + ARROW
3. Bergerak Dalam Dokumen
Untuk bergerak dalam dokumen, kita bisa menggunakan windows scroll (vertikal maupun
horizontal), dengan cara mengarahkan kursor mouse ke scroll, lalu drag scroll keatas atau ke
bawah.
Adapun pergerakan kursor dengan menggunakan tombol keyboard adalah sebagai berikut:
Tombol Keterangan
LEFT/RIGHT ARROW Bergerak satu karakter ke kiri / kanan
UP/DOWN ARROW Bergerak satu baris ke atas / bawah
CTRL + LEFT/RIGHT ARROW Bergerak satu kata ke kiri / kanan
HOME/END Bergerak ke awal / akhir baris tersebut
CTRL + HOME/END Bergerak ke awal / akhir dokumen
CTRL + PAGE UP/DOWN Bergerak ke awal dari halaman sebelumnya/setelahnya
PAGE UP/DOWN Bergerak (scroll) keatas/kebawah layar
Page 27 of 187

