Page 30 - E-BOOK BAGIAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
P. 30

FOTOSINTESIS



             F

                 otosintesis  adalah  proses  yang  sangat  penting  bagi

             tumbuhan. Tidak hanya bagi tumbuhan, proses fotosintesis ini

             pun  sangat  penting  bagi  kelangsungan  ekosistem  di  bumi.

             Meski  kerap  kali  dipelajari  di  kelas,  masih  banyak  peserta
             didik  yang  belum  memahami  secara  detail  bagaimana  proses

             fotosintesis.         Agar       anak-anak           lebih       memahami            proses

             fotosintesis,  Kegiatan  2  modul  ini  akan  membahas  proses

             fotosintesis dengan lengkap!



             Pengertian Fotosintesis
























                                             Gambar 16. Tumbuhan Berkayu
                                                    (Sumber: Canva)
             Fotosintesis  secara  etimologi,  merupakan  gabungan  dari  dua

             kata  yaitu  “Foton”  yang  berarti  “Cahaya”  dan  “Sintesis”  yang

             berarti        “Penyusunan”.              Jadi      dengan          pengertian          lain,

             fotosintesis  merupakan  suatu  proses  adalah  pengubahan  air

             dan       karbondioksida               menggunakan               cahaya          matahari.

             Fotosintesis  juga  diartikan  sebagai  proses  suatu  tumbuhan
             dengan  menggunakan  energi  cahaya  dari  matahari  untuk

             memasak makanannya sendiri agar bisa tetap bertahan hidup.






                                                                                       Bagian Tumbuhan      23
                                                                                          dan Fungsinya
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35