Page 33 - E-BOOK IPA TERPADU BERBASIS ETNOSAINS KAIN TENUN IKAT PARENGAN
P. 33

29

         B.  PERUBAHAN KIMIA





                                                       Berdasarkan aktifitas 2.2                   yang telah

           Kolom Aktifitas 2.2                         dilakukan            Apakah           kalian         telah
           Cobalah      kalian     ambil     satu      melakukan           perubahan           pada       kertas
           lembar kertas bekas seukuran                tersebut? Apa perubahan yang kalian
           buku tulis kalian. Kemudian                 amati? Apakah menurut kalian serbuk
           kalian bakarlah kertas tersebut
           dengan       menggunakan           api.     atau abu yang dihasilkan adalah materi
                                                       yang sama atau berbeda dengan kertas?
                                                       Nah        inilah      yang       disebut        sebagai
                                                       perubahan kimia. Abu yang telah

                                                       terbentuk tidak dapat dibuat menjadi
                                                       kertas lagi, artinya perubahannya tidak

                                                       bisa kembali ke bentuk semula atau
                                                       disebut                 juga                ireversibel.



           Perubahan kimia merupakan perubahan bentuk dan ukuran zat yang
           menghasilkan suatu zat yang baru. Perubahan kimia dapat menyebabkan

           komposisi penyusun suatu zat dapat berubah menjadi rumus kimia yang
           baru.


                   Tahukah Kamu ?


























                         Gambar 2.4 Proses ikat dan warna pada kain tenun ikat Parengan



      Pada proses pembuatan kain tenun ikat yaitu pada proses pewarnaan kain
      yang awalnya tidak berwarna menjadi berwarna dengan bantuan bahan

      kimia. Bahan kimia yang digunakan yaitu Napthol, kostik soda, dan garam
      diazo. Penggunaan bahan kimia tersebut dapat menghasilkan perubahan
      warna dan terdapat endapan.
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38