Page 6 - BAHAN AJAR MATERI STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN (ETNOSAINS)
P. 6

HALO ANAK-ANAK!
                                            Pak terong akan membantu Bu Vella untuk memberi tahu
                                            materi pembelajaran. Kali ini kita akan mempelajari
                                            organ vegetative akar, batang, dan daun. Serta
                                            mempelajari organ generative bunga, buah, dan biji.

                                            Semangat Belajar Anak-anak


                 Sebelum kita masuk dalam pembelajaran, silahkan tebak siapa sajakah aku?












                                                                                         KATA PENTING
             Benar Sekali!                                                               Organ vegetative
             Mereka merupakan bagian tumbuhan yaitu akar,                                Organ generative
             batang, dan daun. Mari kita pelajari organ                                  Akar tunggang
             vegetative dan generative pada bagian                                       Akar serabut
             tumbuhan tersebut!                                                          Monokotil


                                                                                         Dikotil



                  Organ merupakan                                   Organ Vegetatif
                  kumpulan dari beberapa                            Organ tumbuhan yang
                  macam jaringan yang                               berfungsi untuk mendukung
                  berbeda dan membentuk                             pertumbuhan dan
                  satu kesatuan untuk                               perkembangan tumbuhan,
                  melakukan fungsi                                  terutama untuk penyerapan,
                  tertentu                                          pengolahan, pengangkutan dan
                                                                    penimbunan zat makanan



                 Organ Generatif                                            Jenisnya :
                 Organ tumbuhan yang
                 berfungsi dalam proses
                 perkembangbiakan
                 generative atau
                 seksual.


                                                                                                         5
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11