Page 25 - Modul Teks Cerita Fantasi
P. 25

r
                                            G l o s a r i u m
                                                                  i
                                                                         m
                                                                     u
                                            G
                                                       s
                                                           a
                                                 l
                                                    o



                alur              :  pokok  pikiran;  dasar  cerita  (yang  dipercakapkan,

                               dipakai  sebagai  dasar  mengarang,  menggubah  sajak,

                               dan sebagainya)
                antagonis  :  tokoh  dalam  karya  sastra  yang  merupakan

                                penentang dari tokoh utama; tokoh lawan

                fiksi             : cerita rekaan (roman, novel, dan sebagainya)

                klimaks         :  kejadian  atau  adegan  yang  paling  menarik  atau
                                penting

                latar           :  keterangan  mengenai  waktu,  ruang,  dan  suasana

                                terjadinya lakuan dalam karya sastra
                protagonis   : tokoh utama dalam cerita rekaan

                sarkasme        :  kata-kata  pedas  untuk  menyakiti  hati  orang

                                lain; cemoohan atau ejekan kasar

                tema            :  pokok  pikiran;  dasar  cerita  (yang  dipercakapkan,
                                dipakai sebagai dasar mengarang, menggubah sajak,

                                dan sebagainya)




































                                                                                                              20

                                            Ragam Cerita Fantasi
                                            R a g a m    C e r i t a   F a n t a s i
   20   21   22   23   24   25   26   27   28