Page 64 - C:\Users\Hp\Documents\Flip PDF Professional\E MODUL (2)_merged\
P. 64
E-Modul Model Discovery Kelas VII
Software Flip PDF Profesional
RANGKUMAN
1. Hukum I Newton Berbunyi “apabila resultan gaya-gaya yang bekerja
IOrientasi Masalah
pada sebuah benda sama dengan nol, maka benda yang mula-mula diam
akan tetap diam dan benda yang mula-mula bergerak lurus beraturan
akan tetap bergerak lurus beraturan”.
2. Hukum II Newton Berbunyi “ketika resultan gaya bekerja pada sebuah
benda yang bermassa tetap, maka benda akan mengalami percepatan
dan bergerak searah dengan resultan gaya”.
3. Hukum III Newton Berbunyi “untuk setiap (gaya) aksi, selalu ada (gaya)
reaksi yang sama dan berlawanan arah, dan gaya-gaya tersebut bekerja
saling terpisah pada dua benda yang berbeda”.
PENUGASAN MANDIRI
Silahkan mengunduh Penugasan Mandiri Pada Tombol
dibawah ini
Lembar Kerja Mandiri
GERAK DAN GAYA 64