Page 10 - ilovepdf_merged (2)
P. 10

1.  Mengenali Ciri Umum Fabel


                                                    CONTOH



                                             Simak  video  fabel  “Belalang  Sembah”  kemudian  perhatikan

                                             contoh soal fabel tersebut!





               Sumber:https://images.a
               pp.goo.gl/g2mknkJACoz
               5cw217






















               Sumber: https://youtube.com/watch?v=MZ9JxAfT2Fc&feature=share


               Perhatikan contoh soal berikut!

                   1.  Siapa tokoh utama dalam fabel tersebut?

                       Jawab: Tokoh utama dalam fabel tersebut yaitu belalang sembah.


                   2.  Apa yang terjadi pada tokoh utama?

                       Jawab: Belalang sembah kelaparan saat musim dingin tiba.

                   3.  Mengapa hal tersebut menimpa tokoh utama?

                       Jawab: Karena belalang sembah tidak mencari makanan pada saat musim gugur.




                                                                      C E R I T A   R A K Y A T    Halaman 4
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15