Page 44 - E-MODUL FAUZIL MAHFUZD
P. 44

TOPIK C: KEHIDUPAN MASYARAKAT DI

                                 DAERAH TEMPAT TINGGAL




                                Tujuan Pembelajaran dan Indikator


                                Ketercapaian Tujuan Pembelajaran




         Tujuan Pembelajaran:


            1.  Peserta  didik  dapat  menelaah  pengaruh


                perkembangan  daerah  terhadap  kehidupan


                perekonomian  masyarakat  di  daerah  tempat


                tinggal



         Indikator KetercapaianTujuan Pembelajaran:


            1.  Peserta  didik  dapat  mewujudkan  kehidupan


                masyarakat  di  daerah  tempat  tinggalnya


                dahulu dan sekarang.


            2.  Peserta didik dapat mengorelasikan pengaruh

                geografis  dengan  mata  pencaharian  dominan


                yang ada di daerah tempat tinggalnya.


            3.  Peserta  didik  dapat  mengidentifikasi  dampak


                dari kehadiran masyarakat pendatang.


            4.  Peserta didik dapat menyebutkan sikap terbaik


                untuk             menghadapi                      dampak                 kehadiran


                masyarakat pendatang.















                                                           38
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49