Page 15 - E-MODUL TEKS BERITA BAHASA INDONESIA
P. 15
Kurikulum
UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARA
Merdeka
Glosarium
F
Fakta : Hal (keadaan, peristiwa) yang merupakan
kenyataan sesuatu yang benar-benar ada atau terjadi.
H
Hoaks : Informasi bohong.
I
Infografik : Informasi yang disampaikan dalam bentuk grafik.
K
Kata Kerja Mental : Jenis verba (kata kerja) yang menerangkan
suatu respons atau reaksi terhadap suatu kejadian atau aktivitas.
Konjungsi Temporal : Kata penghubung yang berkaitan dengan
waktu.
Kongjungsi Penerang : Kata hubung yang secara fungsional
berguna untuk memperjelas dan menerangkan maksud dari
suatu peristiwa dalam satu kalimat tertentu.
E-MODUL AJAR/VII/SMP/TEKS BERITA