Page 23 - E-MODUL ALAT-ALAT OPTIK
P. 23

Bagian-bagian Periskop











                    Sebuah periskop terdiri atas dua buah lensa cembung sebagai lensa objektif dan
               lensa  okuler  serta  dua  buah  prisma  siku-siku  sama  kaki  atau  cermin  datar.  Ketika
               seberkas cahaya mengenai lensa objektif, cahaya tersebut akan diteruskan menuju prisma
               siku-siku pertama. Prisma siku-siku pertama akan memantulkan berkas cahaya tersebut
               menuju ke prisma siku-siku kedua. Berkas cahaya yang menembus prisma siku-siku kedua
               akan diteruskan ke lensa okuler.























                                                                        Gambar 2.2
                                                                   Bagian-bagian periskop
                                    Bagian-bagian                    (Tarigan, 2023)


                                        Periskop

























                                                      E-Modul Fisika Berbasis Project Based Learning
                                                                                                               15
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28