Page 8 - Safira Eka A 29 XI TJKT 1
P. 8
C. Sistem Komputer
Kumpulan perangkat-perangkat komputer yang saling berhubungan dan berinteraksi
satu sama lain untuk melakukan proses pengolahan data, sehingga dapat menghasilkan
informasi yang diharapkan oleh penggunanya.
Contoh : Hardware, Software, dan Brainware
Gambar 1.7 https://medium.com/@fansyirusyirkah/sistem-komputer-359c7468912e) gambar 1.8 (http://sonia.blog.widyatama.ac.id/2019/03/01/pengertian-sistem-komputer-dan-komponennya-terlengkap-contoh-hardware-dan-software/
D. Komponen Komputer
Komponen komputer terbagi menjadi 4 bagian, antara lain :
1. Komponen Input (Input device)
2. Komponen Proses (Processing Device)
3. Komponen Keluaran (Output Device)
4. Komponen Tambahan (Storage Device)
8