Page 19 - AR MMIX 300423 FINAL-2 preview
P. 19
Analisis dan Pembahasan Manajemen Tata Kelola Perusahaan Laporan Keberlanjutan
Management Discussion and Analysis Corporate Governance Sustainability Report
dipegang oleh Perusahaan.
Perusahaan juga berhasil mencatatkan sahamnya The Company also succeeded in listing its shares on
di bursa efek dan memiliki pertumbuhan nilai saham the stock exchange and had a fairly good growth in
yang cukup baik di akhir tahun 2022 jika dibandingkan share value at the end of 2022 when compared to the
dengan pencatatan awal saham Perusahaan, yakni initial listing of the Company’s shares, namely from
dari Rp190 per saham di awal pencatatan saham Rp190 per share at the initial listing of shares and
dan Rp356 di tanggal 30 Desember 2022 dan terus Rp356 on December 30, 2022 which continued to grow
bertumbuh positif hingga laporan ini dituliskan. positively as of this report is issued. This proves the
Hal ini membuktikan keberhasilan implementasi successful implementation of the Company’s strategy
strategi Perusahaan dalam menumbuhkan in building investor confidence.
kepercayaan investor.
Dewan Komisaris berharap strategi dan kebijakan The Board of Commissioners hopes that the strategies
strategis yang telah diterapkan tersebut and strategic policies that have been implemented
dapat mendukung Direksi dan Perusahaan can support the Board of Directors and the Company
menyempurnakan kinerja yang belum optimal di to improve performance that was not optimal yet
tahun 2022 dan mendorong peningkatan kualitas in 2022 and encourage an increase in the quality of
kinerja di tahun-tahun selanjutnya. performance in the following years.
Pandangan atas Prospek Usaha Perusahaan View on the Company’s Business Prospects
Dewan Komisaris telah mengkaji prospek usaha The Board of Commissioners has reviewed the
Perusahaan untuk tahun 2023 yang disusun oleh Company’s business prospects for 2023 prepared
Direksi. Direksi telah menerapkan strategi dan by the Board of Directors. The Board of Directors has
kebijakan terhadap kondisi lingkungan usaha yang implemented strategies and policies on business
dibayang-bayangi oleh risiko resesi. Namun demikian, environment conditions that are overshadowed
Dewan Komisaris tetap optimis dalam menyongsong by the risk of recession. However, the Board of
tahun 2023 dan berharap Perusahaan tangguh Commissioners remains optimistic in welcoming 2023
dalam mengubah tantangan menjadi sumber and hopes that the Company will be strong in turning
peluang bagi Perusahaan. Hal ini sejalan dengan challenges into opportunities for the Company.
prospek pertumbuhan ekonomi yang ditargetkan This is in line with the economic growth prospects
oleh Pemerintah untuk Indonesia yakni berada di targeted by the Government for Indonesia, which is at
5,3% (YoY). 5.3% (YoY).
Pandangan atas Tata Kelola Perusahaan View on Corporate Governance
Kami melihat bahwa Direksi telah melaksanakan We view that the Board of Directors implemented
praktik Tata Kelola Perusahaan yang Baik (Good Good Corporate Governance (GCG) practices in
Corporate Governance / GCG) dalam langkahnya their steps to carry out business activities throughout
menjalankan kegiatan bisnis di sepanjang 2022. The Company also always strives to prioritize
tahun 2022. Perusahaan juga selalu berupaya the basic principles of GCG and continues to strive to
mengedepankan prinsip-prinsip dasar GCG dan terus improve the quality of GCG implementation and fulfill
berupaya meningkatkan kualitas penerapan GCG all provisions and laws and regulations that apply
serta memenuhi seluruh ketentuan dan peraturan to the Company and its subsidiaries. Based on GCG
perundang-undangan yang berlaku bagi Perusahaan principles, the Company is expected to be able to
dan anak perusahaan Perusahaan. Dengan increase value for shareholders and increase the trust
berlandaskan prinsip-prinsip GCG, diharapkan and support of stakeholders.
Perusahaan akan mampu meningkatkan nilai bagi
pemegang saham serta meningkatkan kepercayaan
dan dukungan dari pemangku kepentingan.
Semua akan pada waktunya Laporan Tahunan 2022 Annual Report 2022 17