Page 70 - E-Modul Berbasis KWL Sistem Reproduksi Manusia Kelas XI
P. 70
No. Kemampuan yang diharapkan Sudah Belum
mampu mampu
1 Dapat menjelaskan fungsi bagian-bagian organ reproduksi
laki-laki dan perempuan
2 Dapat menjelaskan spermatogenesis dan oogenesis
3 Dapat menjelaskan siklus menstrusi
4 Dapat menjelaskan proses fertilisasi
5 Dapat menjelaskan proses kehamilan (gestasi)
6 Dapat menjelaskan KB dan ASI
7 Dapat menyebutkan gangguan yang terjadi pada sistem
reproduksi
Jika ada poin-poin yang belum kamu kuasai dengan baik, kamu sebaiknya membaca
ulang materi yang ada, bertanya kepada pendidik, dan mencari informasi tambahan dari
berbagai sumber, misalnya internet.
63
E-Modul Berbasis Model Know-Want-Learned (KWL) Sistem Reproduksi Manusia Kelas XI SMA/MA