Page 18 - E-Modul Vektor Fisika_Neat
P. 18

15








                   AYO BERLATIH 1





             1.   Sebutkan  kelemahan-kelemahan  dalam  menentukan  resultan

                vektor dan arahnya menggunakan metode grafis dan analitis!

             2.   Sebuah  mobil  bergerak  menempuh  jarak  100  km  ke  timur,
                kemudian 150 km ke utara. Tentukan berapa perpindahan mobil dari

                titik asal (besar dan arahnya)!

             3.  Tentukanlah resultan dua buah vektor yaitu vektor A besarnya 8 N
                dan  vektor  B  besarnya  10  N,  jika  titik  pangkalnya  berimpit  dan

                membentuk sudut 120  !

              Jawablah  pertanyaan  diatas  dengan  benar,  kemudian  kirimkan

              jawabannya pada link dibawah ini !





                                                                    Kumpulkan tugas disini!


















              Agar dapat lebih

              memahami materi

              sebelumnya,

              silahkan tonton

              video disamping!
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23