Page 14 - E-Infotory Book Sejarah Indonesia
P. 14

Syekh  Hasan  Besari  menjadi  pengasuh  Pondok



                                                         Tegalsari  menggantikan  saudaranya  yaitu  Kyai



                                                         Khasan  Yahya  yang  telah  memimpin  selama



                                                         40 tahun. Kyai Khasan Yahya mendapat surat


                                                         pencopotan  jabatan  dari  Pakubuwono  IV  yang



                                                         menilai                   Kyai               Khasan                    Yahya                    hanya                  sibuk



                                                         memperkaya  diri  dengan  aktivitas  pertanian



                                                         santrinya  untuk  memotong  padi  dan  menanam



                                                         kedelai.  Pencopotan  jabatan  itu  dilakukan  oleh



                                                         Pakubuwono                               IV           karena                   pengasuh                         Pondok



                                                         Tegalsari  juga  merangkap  sebagai  Lurah  di


                                                         tanah                    perdikan                         Tegalsari                         yang                   secara



                                                         administratif                            termasuk                        ke             dalam                   wilayah



                                                         kekuasaan                              Keraton                          Surakarta                           (Sam’ani,



                                                         2017:49).
















           Kyai  Khasan  Yahya  menggantikan  ayahnya  Kyai



         Khasan  Ilyas,  yang  mengasuh  pesantren  selama  11



         tahun (1747-1758 M). Selama 11 tahun kepemimpinan



         Kyai  Khasan  Ilyas  lebih  banyak  digunakan  untuk


         pembangunan  masjid  dan  pondok.  Bahkan  ia  lupa



         menyiapkan generasi penerusnya untuk melanjutkan



         estafet kepengasuhan Pondok Tegalsari (Nurudianto,



         2018).


           Pada  masa  kepengasuhan  Kyai  Ilyas  itulah  masa



         dimulainya                           tradisi                pengiriman                           calon                 pujangga



         keraton  untuk  belajar  di  Pondok  Tegalsari.  Sebagai



         calon  pujangga  yang  pertama  kali  menjalani  tradisi



         tersebut  adalah  sastranegara  yang  di  kemudian  hari


                                                                                                                                                                              Gambar 1.6 Rr. Ronggowarsito,
         setelah  diangkat  menjadi  pujangga  keraton  berganti
                                                                                                                                                                       Pujangg Keratom yang menuntut ilmu
         nama menjadi Yasadipura II (Nurudianto, 2018:192).                                                                                                                            di Pondok Tegalsari




                                                                                                                                                                                                Sumber :

                                                                                                                                                                       https://www.kompasiana.com/achmad

                                                                                                                                                                       eswa/5aa7456316835f74ac706594/men

                                                                                                                                                                         yingkap-ajaran-serat-sabdajati-karya-

                                                                                                                                                                                            ranggawarsita







                                                                                                                                                                                                                              8



                                                                                                                  Peranan Syekh Hasan Besari Dalam Penyebaran Agama

                                                                                                                  Islam Di Ponorogo
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19