Page 7 - E-Book Berbasis Etnosains Dan Nilai Keislaman
P. 7

E-BOOK Berbasis Etnosains Dan Nilai Keislaman               2



        Kalian pergi ke sekolah menggunakan apa? Nah, itu semua
        tadi termasuk alat transportasi, sama seperti tubuh kita juga

        memerlukan  alat  transportasi  untuk  mengangkut  zat-zat
        makanan,  oksigen,  nutrisi  dan  karbondioksida.  Alat
        transportasi  di  dalam  tubuh  kita  disebut  “Sistem  Peredaran
        Darah”.
                   lalu, apa itu sistem peredaran darah manusia?

        Dalam Al-Qur’an Surah Al-Qaff ayat 16:


                            ۖ
                   ْ َ
              َ
                                                           ْ
                                                                َ
                                                                     َ
                                                 َ
        ْ ﻦِﻣ  ِﻪﻴﻟِا  ُ بَﺮﻗا  ُ ﻦْﺤ َ ﻧَو  ٗﻪ ُ ﺴ ْ ﻔ َ ﻧ  ٖﻪﺑ  ُ سﻮ ْ ﺳَﻮُﺗ ﺎ َ ﻣ  ُ ﻢﻠ ْ ﻌ َ ﻧَو  َ نﺎ َ ﺴْﻧِﻻا ﺎَﻨ ْ ﻘﻠَﺧ  ْﺪ َ ﻘﻟَو
                                  ِ
                                       ِ
             ْ
                                                                 ْ
                                                             ِﺪْﻳرَﻮﻟا ﻞﺒَﺣ
                                                                   ِ ْ
                                                               ِ
        Artinya :
          “Dan  sesungguhnya  kami  telah  menciptakan  manusia  dan
        mengetahui apa yang dibisikkan oleh hatinya, dan kami lebih
        dekat kepadanya daripada urat lehernya”
        Pada ayat tersebut menjelaskan ada pembuluh darah yang
        mengalir  pada  bagian  leher  yang  di  dalanmnya  darah
        mengalir dan kembali ke jantung. Hal ini menjelaskan bahwa
        Allah  SWT  telah  mencipkan  manusia  dengan  bentuk  yang
        sebaik-baiknya  seperti  yang  tercurahkan  dalam  Al-Qur’an
        Surah At-Tin ayat 4:

                                                            ْ
                                                                 َ
                                                  َ
                                       ٍۖﻢْﻳﻮ ْ ﻘَﺗ ﻦ َ ﺴْﺣا ٓﻲِﻓ  َ نﺎ َ ﺴْﻧِﻻا ﺎَﻨ ْ ﻘﻠَﺧ ْﺪ َ ﻘﻟ َ
                                         ِ
                                             ِ
                                                   ْ
        Artinya :
        “Sungguh,  kami  telah  menciptakan  manusia  dalam  bentuk
        sebaik-baiknya”
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12