Page 38 - 15. UKBM SEJARAH PEMINATAN
P. 38

Bentuk dan strategi organisasi pergerakan nasional berbeda satu
                                     sama lain meskipun mempunyai tujuan yang sama.

                              Coba anda Buat tulisan tentang bentuk perjuangan melawan
                                kolonialisme dan imperialisme asing selain yang dibahas
                                                      sebelumnya.
                                      (Tuliskan jawaban anda dibuku kerja kalian)




               C. Penutup


                                                                       Apakah ku sudah
                                                                       paham materi ini?














               Setelah  anda  belajar  tahap  demi  tahap  secara  berkelanjutan  melalui  kegiatan  belajar
               diatas.  Isilah  tabel  berikut  ini  dengan  tanda  (✓)  untuk  mengukur  diri  anda  terhadap
               pemahaman materi yang telah dipelajari. Ingat.. jawablah dengan jujur.




                No                    Kemampuan yang diharapkan                             Ya     Tidak
                 1    Dapatkah  anda  menjelaskan  kebijakan  –  kebijakan  yang
                      diterapkan pemerintah kolonial di Indonesia ?
                 2    Dapatkah  anda  menjelaskan  Perlawanan  yang  dilakukan  oleh
                      rakyat  Indonesia  akibat  penerapan  kebijakan  pemerintah
                      kolonial?
                 3    Dapatkah  anda  menganalisis  bentuk  dan  strategi  perjuangan
                      terhadap pemerintahan kolonial di Indonesia ?
                 4    Dapatkah  anda  membedakan  bentuk  perjuangan  rakyat
                      Indonesia diberbagai bidang ?


               Apabila anda menjawab “Tidak” pada pertanyaan diatas, maka pelajarilah kembali BTP
               anda. Mintalah bimbingan guru atau teman anda untuk menguatkan pemahaman anda.
               Ingat... Jangan berputus asa dalam belajar. Apabila anda sudah menjawab “Ya” secara
               keseluruhan, maka anda dapat melanjutkan pada tahap selanjutnya.





                                         38 | U K B M   S E J A R A H   P E M I N A T A N   S E M E S T E R   4
   33   34   35   36   37   38   39   40   41   42   43