Page 28 - Modul Praktikum Aplikasi Komputer Lanjutan
P. 28
c. Quick Selection & Magic Wand Tool
Magic Wand Tool (W), Untuk menyeleksi gambar yang memiliki warna
sama
Gambar 2. 6 - Quick Selection & Magic Wand Tool
i. Quick Selection Tool (shortcut keyboard: W), berfungsi untuk
menyeleksi area secara bebas berdasarkan warna atau pixel.
ii. Magic Wand Tool (shortcut keyboard: W), berfungsi untuk
menyeleksi objek berdasarkan warna yang sama.
Perbedaan toleransi warna dapat diatur pada tool option bar, kita dapat
mengeluarkan Option pada menu window, berikut tampilannya dengan
menggunakan Magic Wand
Gambar 2. 7 - Quick Selection & Magic Wand Setting Panel
27