Page 102 - KELAS 1 OLAH RAGA
P. 102
mata
tangan
badan
kaki
Ayo pelajari sungguh-sungguh!
Bagaimana cara melakukan gerakan menggiring bola?
a. Mengiring bola menggunakan kaki
Menggiring bola dengan kaki
Ayo lakukan dengan teman dalam satu kelompok.
Buatlah kelompok dengan mengajak 3-4 temanmu.
Sikap awal berdiri tegak.
Badan menghadap depan.
Bawalah bola ke depan pada lintasan lurus.
94 Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan untuk SD/MI Kelas I

