Page 29 - E-MODUL PENCEGAHAN BBLR
P. 29
2022 MODUL KESEHATAN PENCEGAHAN BBLR
4. Pembengkakan Pada Muka atau Tangan
Bengkak yang perlu diwaspadai adalah bengkak
yang terjadi pada tangan dan muka. Hal ini terjadi
akibat kebocoran pembuluh darah yang menjadi
tanda awal potensi berkembangnya kasus
preeklamsia.
5. Gerakan Janin Berkurang
Bayi harus bergerak paling sedikit 3 kali dalam
periode 3 jam. Gerakan bayi akan lebih mudah terasa
jika ibu berbaring atau beristirahat dan jika ibu
makan dan minum dengan baik. Jika ibu tidak
merasakan gerakan janin selama 12 jam atau sesudah
kehamilan 22 minggu kemungkinan dapat terjadi
solusio plasenta, ruptur uteri,
gawat janin dan kematian
janin.
Universitas Alma Ata Yogyakarta 1525

