Page 7 - E-Modul Fisika SMA Vektor
P. 7
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : X
Judul Modul : Vektor
3.3 Menerapkan prinsip penjumlahan vektor sebidang (misalnya perpindahan).
4.3 Merancang percobaan untuk menentukan resultan vektor sebidang (misalnya
perpindahan) beserta presentasi hasil dan makna fisisnya.
Modul ini berisikan 3 kegiatan pembelajaran yang masing-masingnya berisikan uraian materi,
contoh soal, soal latihan, dan soal evaluasi di akhir pembelajaran.
Pembelajaran Pertama : Konsep Dasar Vektor
Pembelajaran Kedua : Operasi Vektor Bagian I
Pembelajaran Ketiga : Operasi Vektor Bagian II

