Page 29 - Magazine Magister Education By Yogi Nabilla Fitra
P. 29

GOLONGAN darah







        Golongan darah pada manusia digolongkan menjadi 4, yaitu golongan A, B, O, dan
        AB. Pengelompokan ini didasarkan kandungan aglutinogen (antigen) pada sel darah
        merah dan aglutinin (antibodi) pada plasma darah.



        Antigen  pada  sel  darah  merah  merupakan  suatu  bagian  berupa  glikoprotein  atau
        glikolipid  yang  bersifat  genetis,  meliputi  antigen  A  dan  antigen  B.  Sedangkan
        aglutinin  adalah  antibodi  yang  bereaksi  dengan  antigen.  Aglutinin  terdapat  pada
        permukaan sel darah merah dan terdiri dari dua jenis, yaitu aglutinin α dan β.


                                                                       Golongan Darah ABO
                    Karakteristik
                                                      Tipe O           Tipe A          Tipe B          Tipe AB


                Kemungkinan genotipe                    ii           lA lA or lAi    lB lB or lBi       lA lB


            antigen eritrosit (Aglutinogen)         Tidak ada             A               B             A, B



              Antibodi plasma (Aglutinin)         Anti-A, Anti-B       Anti-B          Anti-A         Tidak ada


            Dapat menerima jenis sel darah              O               O, A            O, B         O, A, B, AB
                 merah dengan aman

          Dapat dengan aman menyumbangkan
                                                    O, A, B, AB         A, AB           B, AB            AB
                  sel darah merah ke

          *IA adalah alel dominan untuk aglutinogen A; I B adalah alel dominan untuk aglutinogen B; dan
          alel i bersifat resesif terhadap keduanya.


                      Tipe O                                 Tipe B


                                                                                              Kunci :



                                                                                                   Galaktosa



                      Tipe A                                 Tipe AB
                                                                                                    Fukosa



                                                                                                    N-asetil
                                                                                                 galaktosamin







                           Gambar 43. Dasar Kimia Golongan Darah ABO (Saladin, 2012).
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34