Page 37 - E-Modul Interaktif Berbasis STEAM
P. 37
Menyelesaikan Persamaan
Menyelesaikan Persamaan
Menggunakan Perkalian atau
Menggunakan Perkalian atau
Pembagian
Pembagian
Langkah-langkah
menyelesaikan PLSV adalah
sebagai berikut:
1. Dengan menggunakan sifat
KITA AKAN BELAJAR TENTANG
Langkah-langkah penyelesaian
PLSV bentuk ax = b Perkalian dan pembagian
Langkah-langkah penyelesaian pada kesamaan, kumpulkan
PLSV bentuk ax - b = c suku-suku yang memuat
Langkah-langkah menyelesaikan variabel dalam salah satu
PLSV bentuk ax + b = x + c ruas (kiri), suku konstanta
dalam ruas lainnya (kanan).
2. Sederhanakan bentuk
operasi yang terbentuk pada
masing-masing ruas
tersebut.
3. Jika koefisiean pada variabel
yang diperoleh dari langkah
2 1 maka kalikan atau
bagikan kedua ruas dengan
bilangan yang sama, sehingga
bisa diperoleh koefisien satu
dari variabel tersebut.
Contoh :
(a). 3x = 9
(b). 3 = 1/4x - 2
(c). 2x - 7 = 8 - 3x
25