Page 151 - Bahasa_Indonesia_BS_KLS_VII
P. 151
Kegiatan 6:
Mencermati Unsur Kebahasaan dalam Berita Eksplanasi
Membaca
CONTAC US
Muncul Awan seperti
Gelombang Tsunami Aceh,
Ini Penjelasan BMKG
National Geographic Indonesia - Selasa, 11 Agustus 2020 | 09:22 WIB
Gambar 4.8 Awan Tsunami
Sumber: Daspriani Y. Zamzami/Kompas.com (2020)
Nationalgeographic.co.id - Warganet ramai memperbincangkan video viral
tentang awan berbentuk tsunami di atas Kota Meulaboh, Provinsi Aceh,
Senin (10/8/2020).
Bab IV: Aksi Nyata Para Pelindung Bumi | 137

