Page 170 - Bahasa_Indonesia_BS_KLS_VII
P. 170
Tujuan Pembelajaran
Pada bab ini kalian akan mempelajari unsur-unsur bacaan, membaca dan
menganalisis beragam bacaan, serta berlatih menanggapi unsur-unsur
dalam bacaan secara lisan dan tertulis.
Kata Kunci
● teks tanggapan ● peta pikiran ● resensi buku
● buku bergambar ● rangkuman
Peta Konsep
Membedah Buku
Bergambar
Membuka Mengenal Bagian-
Mengenali Ragam
Kalimat dan Struktur Gerbang Dunia Bagian Buku
Teks Tanggapan
Menyajikan
Tanggapan terhadap Merangkum Buku
Buku
156 | Bahasa Indonesia untuk SMP/MTs Kelas VII

