Page 3 - modul elektronik "Ayo Menelusuri Puisi"
P. 3

5. Penugasan: Tugas individu dan kelompok yang mendorong kolaborasi,





               kreativitas, dan pemikiran kritis.






                Kami berharap modul ini dapat menjadi sumber belajar yang bermanfaat






               bagi peserta didik dan pendidik dalam proses pembelajaran teks puisi. Kami





               menyadari bahwa modul ini masih memiliki kekurangan dan sangat terbuka





               untuk masukan serta saran konstruktif guna penyempurnaan di masa






               mendatang.






                Terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam





               penyusunan modul ini. Semoga modul ini dapat memberikan manfaat yang





               besar bagi perkembangan pengetahuan dan karakter peserta didik, serta






               mendukung upaya mencerdaskan kehidupan bangsa sesuai dengan cita-cita






               Pancasila.





               Selamat belajar dan berkarya!













                                                                                          Semarang, Juni 2024













                                                                                          Mahatma Krishna Hp
   1   2   3   4   5   6   7   8