Page 7 - E-Modul Menulis Teks Argmentasi
P. 7

Petunjuk Penggunaan E-Modul











                   Supaya  kegiatan  belajar  dapat  lebih  bermakna,  yang  perlu  Ananda

                   lakukan yaitu:

                      1. Pastikan  Ananda  mengerti  dengan  target  capaian  pembelajaran

                          menulis teks argumentasi.

                      2. Setiap  kegiatan  pembelajaran  dilengkapi  dengan  uraian  materi,
                          rangkuman, tugas, dan soal latihan.


                      3. Pilihlah  materi  teks  argumentasi  sesuai  yang  Ananda  inginkan,
                          seperti membaca teks, mendengarkan materi melalui fitur  audio,

                          atau memperhatikan materi melalui tayangan video.

                      4. Pelajari dengan saksama agar Ananda benar-benar memahaminya.


                      5. Kerjakan soal latihan.

                      6. Jika skor masih di bawah 70, cobalah pelajari kembali materinya.

                          Usahakan  jangan  mengerjakan  ulang  soal  yang  salah  sebelum
                          Ananda membaca ulang materinya.


                      7. Jika skor Ananda sudah minimal 70, Ananda bisa melanjutkan ke
                          pembelajaran berikutnya.























                                                                                                  2
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12