Page 64 - MODUL PEMBELAJARAN XI_ GAJAZ_Fortopolio
P. 64

KEGIATAN BELAJAR 4



                         INDEKS HARGA DAN INFLASI



                          A.  Pendahuluan

                             Dalam  kegiatan  belajar  4  ini  akan  dibahas  hal-hal  yang  berkaitan  dengan:a).
                      Indeks  Harga  yang  meliputi  ;  pengertian  indeks  harga,  tujuan  penghitungan  indeks

                      harga,  macam-  macam  indeks  harga,  metode  penghitungan  indeks  harga  Inflasi,

                      pengertian  inflasi,  penyebab  inflasi,  jenis-jenis  inflasi,  menghitung  inflasi,  dampak
                      inflasi, cara mengatasi inflasi (secara garis besar) ,b). Permintaan dan penawaran uang

                      yang meliputi Teori permintaan dan penawaran uang, faktor-faktor yang memengaruhi

                      permintaan uang
                             Dengan  adanya  kegiatan  belajar  4  diharapkan  peserta  didik  dapat  memahami

                      tentang pengertian indeks harga dan inflasi setelah memahami pengertian  selanjutnya

                      dapat mengetahui apa yang penyebabkan inflasi. Inflasi tidak semata-mata terjadi begitu
                      saja, ada beberapa hal yang dapat menyebabkan terjadinya inflasi. Peserta didik dapat

                      memahami teori permintaan dan penawaran dan faktor yang mempengaruhi uang.


                          B.  Petunjuk Belajar

                             Agar  para  peserta  didik  dapat  memahami  kegiatan  pembelajaran  dengan
                      sistimatis, maka para peserta didik diharapkan mengikuti langkah-langkah pembelajaran

                      melalui beberapa petunjuk belajar berikut ini :


                          a)  Bacalah materi dengan cermat dan teliti

                          b)  lakukan diskusi dengan teman pada materi yang belum belum kalian pahami.
                          c)  Kerjakanlah soal yang sudah disediakan dengan sungguh-sungguh dan percaya diri.


                          C.  Kompetensi Inti
                             Rumusan Kompetensi Sikap Spiritual yaitu “Menghayati dan mengamalkan ajaran

                             agama  yang  dianutnya”.  Adapun  rumusan  Kompetensi  Sikap  Sosial  yaitu

                             “Menunjukkan  perilaku  jujur,  disiplin,  tanggung  jawab,  peduli  (gotong  royong,
                             kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif; sebagai bagian  dari


                                                                                                               63
   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69