Page 2 - Modul Pencemaran Lingkungan SMP VII SEM II_Neat
P. 2

KATA PENGANTAR











                   Kurikulum 2013 dirancang untuk memperkuat kompetensi

             siswa  dari  sisi  pengetahuan,  keterampilan  dan  sikap  secara
             utuh.  Materi-materi  dari  bidang-bidang  ilmu  fisika,  kimia,

             biologi,  dan  ilmu  bumi  dan  antariksa  masih  perlu  disajikan
             sebagai        suatu       kesatuan          dalam        mata       pelajaran         Ilmu
             Pengetahuan  Alam  (IPA).    Modul  Kelas  VII  SMP/MTs  ini

             disusun dengan  pendekatan  STEM  dipakai  sebagai  landasan
             (platform) pembahasan bidang ilmu yang lain.



                     STEM  dalam  pembelajaran  diharapkan  dapat

             menghasilkan               pembelajaran               yang        bermakna            bagi
             peserta  didik  melalui  integrasi  pengetahuan,  konsep

             dan  keterampilan  secara  sistematis.  Dalam  modul,
             Peserta          didik        akan        diberi         informasi           mengenai
             permasalahan  lingkungan  disertai  dengan  teknologi

             terkini  selanjutnya  dituntun  dalam  membuat  produk
             penanggulangan                   pencemaran               lingkungan             dengan

             adanya  refleksi,  melakukan  penyelidikan,  menemukan
             informasi,  menerapkan  dan  mengomunikasikan.  Modul

             ini  menjabarkan  usaha  minimal  yang  harus  dilakukan
             siswa  untuk  mencapai  kompetensi  yang  diharapkan.

             Sesuai  dengan  pendekatan  yang  dipergunakan  dalam
             Kurikulum 2013.




                                                                                    Bandar Lampung, Juni 2021


                                                                                                    Penyusun











                                IPA - Modul Pencemaran Lingkungan                   II
   1   2   3   4   5   6   7