Page 2 - buku pendidikan
P. 2

Secara khusus, dalam buku ini disajikan berbagai peraturan perundang-
                              undangan (regeling), keputusan tata usaha negara (beschikking), peraturan
                              kebijakan (beleidsregel), dan putusan lembaga peradilan (vonnis) yang
                              menyebut dan menggunakan Pancasila sebagai dasar pertimbangan. Dari
                              hasil riset sederhana kami, cukup banyak putusan-putusan lembaga
                              peradilan yang telah menjadikan Pancasila sebagai dasar pengambilan
                              putusan. Misalnya Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 82/PUU-XVI/2018
                              yang menyebut keberadaan MK tidak hanya sebagai the guardian of the
                              constitution tetapi juga the guardian of the ideology. Bahkan di dalam
                              Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 133/PUU-VII/2009 secara tegas
                              disebut bahwa Pancasila memandu politik hukum nasional dalam berbagai
                              bidang yang tersusun dalam hubungan majemuk-tunggal dan hierarkis
                              piramidal.

      Sampai saat ini, meski terdapat mata kuliah Politik Hukum Pancasila yang diajarkan dibeberapa
      kampus di Indonesia, ternyata masih sedikit referensi yang mengupas secara khusus kajian terkait
      politik hukum Pancasila. Oleh karenanya, buku ini direkomendasikan bagi para penstudi hukum,
      akademisi, praktisi, dan mahasiswa hukum yang ingin memahami objek kajian politik hukum
      Pancasila.

























           Rp 99,000               Rp120,000                Rp84,000                Rp180,000























           Rp99,000                Rp117,000                Rp112,000               Rp109,000
   1   2   3   4   5   6   7