Page 2 - Komik Digital Literasi Sejarah_Sayuti Melik dalam Masa Pelik Hingga Pengetik
P. 2
Sejarah menjadi mata pelajaran yang dikenal dengan
banyak bacaannya. Namun, pernyataan tersebut kini
menjadi suatu hal yang membosankan bagi peserta
didik sekolah. Makadari itu, dibutuhkan suatu media lain
tapi dalam konteks yang lebih mengarah pada
pendigitalan teks namun dikreasikan bersama dengan
gambar. Salah satunya media Komik digital literasi ini
yang disusun sebagai upaya untuk meningkatkan
literasi membacasiswa dalam belajarsejarah.
--Penyusun ide cerita, editor: Habib Akbar Nurhakim--