Page 6 - JUKNIS FLS2N SD 2023 Ngadirojo.docx
P. 6

Tempat            : Aula Korwilcam Bidik Ngadirojo, SD Negeri 2 Ngadirojo dan Pendopo
                                         Kecamatan Ngadirojo

                  K.  Dewan Juri
                      1.  Juri masing-masing cabang lomba FLS2N SD tingkat Kecamatan Ngadirojo merupakan
                        juri yang independen terdiri dari praktisi akademisi, pakar seni maupun profesional yang
                        berkompeten dan berpengalaman menjadi juri di bidang seni yang dilombakan.
                      2.  Memiliki pengetahuan dan pengalaman dengan peserta didik sekolah dasar.
                      3.  Tim juri pada tiap cabang  lomba terdiri dari atas 3 orang juri. Tim  Juri  ditunjuk  dan
                        ditetapkan oleh Panitia Penyelenggara.

                  L.  Panitia Penyelenggara
                      Panitia  Penyelenggara  FLS2N  SD  Tingkat  Kecamatan  Ngadirojo  Tahun  2023  adalah
                      Pengurus KKKS Kecamatan Ngadirojo. (terlampir)

                  M.  Mekanisme Pelaksanaan Lomba
                      1.  MENYANYI SOLO
                         a  Materi Lomba
                            Materi lagu pada cabang lomba Menyanyi Solo di tingkat kecamatan adalah lagu
                            pilihan wajib, yaitu:
                            1)  “Kebyar-Kebyar” ciptaan Gombloh
                            2)  “Tiba-tiba” ciptaan Quiinn Salman
                            3)  “Menikmati Hari” ciptaan Mira Lesmana/Elfa Secioria
                         b  Iringan Lagu
                            1)  Peserta memilih salah satu iringan musik dengan nada dasar yang sesuai.
                            2)  Materi audio/video iringan/partitur lagu Lomba Menyanyi Solo FLS2N SD 2023
                                dapat di unduh di melalui laman: https://pusatprestasinasional.kemdikbud.go.id.
                                Keterangan:
                                Apabila  materi  iringan  lagu  maupun  partitur  lagu  dari  BPTI  belum  tersedia,
                                peserta dapat menggunakan iringan musik dari sumber lain yang sesuai atau
                                menggunakan iringan musik hasil aransemen secara mandiri.
                            3)  Partitur lagu ditulis dalam notasi angka (tentatif).
                            4)  Durasi lagu termasuk intro dan coda maksimal 3 menit.
                         b. Teknik Pelaksanaan Lomba
                           1) Peserta memakai pakaian adat (Batik, Lurik, dll)
                           2) Pendamping peserta menyerahkan iringan musik (mp3) dan partitur lagu kepada
                              panitia sebelum kegiatan lomba dimulai;
                           3) Peserta menyanyikan salah satu Lagu Pilihan Wajib dengan iringan musik yang
                              telah dipersiapkan.
                           4) Peserta tampil sesuai dengan nomor urut undian.
                        c.  Kriteria Penilaian
                           Kriteria penilaian dilakukan berdasarkan aspek:
                                 Aspek            Kriteria Unjuk Kerja          Bobot
                                                 a. Materi suara
                              Materi Vokal                                         25%
                                                 b. Sonoritas
                                                 a. Intonasi
                                                 b. Phrasering
                                  Teknik         c. Artikulasi                    25%
                                                 d. Attack/ending
                                                 e. Resonansi
                                                 a. Dinamika
                                Ekspresi/        b. Tempo
                               Penjiwaan         c. Interpretasi lagu             40%
                                                 d. Musikalitas



                                                                                                          5
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11