Page 50 - E- Modul ADSI Berbasis THK
P. 50

5.  Tahapan  5  (Menggambarkan  dan  Mendokumentasikan

               Perangkat Lunak)
               Minggu ke-13 : pembuatan user interface sesuai 17 prinsip

            6.  Tahapan 6 (Menguji dan Mempertahankan Sistem)

               Minggu ke-14 : membuat perancangan pengujian sistem
            7.  Tahapan  7  (Mengimplementasikan  dan  Mengevaluasi

               sistem)
               Minggu ke-15 : Menerapkan dan mengavaluasi sistem


          1.3 Rangkuman

               Dalam  menyusun  dan  merancang  sistem  informasi

          terdapat beberapa konsep yang dapat dijadikan sebagai acuan
          dan  landasan,  dimana  konsep-konsep  tersebut  merupakan

          teori yang berhubungan dengan perancangan sistem informasi
          serta pemecahan masalah yang ada.

           ●  Sistem  adalah  kumpulan  prosedur  yang  terhubung  satu
              sama  lain,  bekerja  bersama  untuk  mencapai  tujuan  atau

              menyelesaikan kegiatan tertentu.

           ●  Informasi  diartikan  sebagai  data  yang  diolah  menjadi
              bentuk  yang  lebih  berguna  dan  lebih  berarti  bagi  yang

              menerimanya.



      Konsep Dasar Analisis, Sistem dan Informasi                             37
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55