Page 24 - Panduan Praktikum Pembuatan Baterai2
P. 24

Daftar Isi
                        Prak



                                         PENGISIAN BATERAI SEKUNDER





                        Baterai  sekunder  yang  dirangkai  bersama  beban  dalam  waktu  lama  akan
                        mengurangi nilai tegangannya hingga beban tidak dapat beroperasi lagi. Pengisian

                        pada baterai sekunder dilakukan untuk menambahkan tegangan sehingga baterai
                        dapat  mengoperasikan  beban  kembali.  Ikutilah  langkah  berikut  untuk  mengisi

                        ulang baterai sekunder berdasarkan gambar 17 rangkaian pengisian baterai!
















                                        Gambar 17. Rangkaian listrik pengisian baterai

                        1.  Mengisi baterai sekunder

                           a.  Siapkan  baterai  sekunder,  dua  buah  multimeter  digital,  stopwatch,  dan
                               rangkaian step down
                           b.  Ikutilah video 7 berikut untuk melakukan pengisian pada baterai






















                                              Video 7. Pengisian baterai sekunder
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29