Page 6 - E-Modul Perubahan Lingkungan
P. 6
PETUNJUK PENGGUNAAN FLIP PDF PROFESSIONAL
E-Modul biologi berbasis jelajah alam sekitar (JAS) menggunakan
software Flip PDF Professional dengan materi perubahan lingkungan.
Adapun petunjuk penggunaan dari aplikasi ini yaitu:
1. Buka folder e-modul biologi (offline) dan klik link e-modul biologi (online)
2. Adapun tombol navigasi yang terdapat dalam e-modul biologi yaitu:
No Tombol Keterangan No Tombol Keterangan
1. Thumbnails 8. Next
2. Zoom in 9. Last
3. Auto flip 10. Forward
4. Sound on 11. Share
5. Backward 12. Fullscreen
6. First 13. Share by email
7. Previous 14. Select text
4. Pelajari terlebih dahulu daftar isi, peta konsep, karena daftar isi dan peta
.....konsep dapat memberikan gambaran tentang materi yang akan dipelajari.
5. Pelajarilah materi yang terdapat dalam e-modul dengan seksama.
6. Kerjakan latihan soal untuk mengetahui tingkat pemahaman materi yang
.....telah dipelajari.
E-Modul Perubahan Lingkungan SMA/MA Kelas X vi