Page 10 - Aura Restu Sabila
P. 10
UNSUR KARANGAN FIKSI
UNSIR INTRINSIK
1. Tema
Ide pokok/gagasan cerita yang bersifat
ukum dan merupakan dasar cerita
2. Tokoh dan Penokohan
Tokoh : Pelaku yang mengemban
peristiwa dan cerita rekaan sehingga
peristiwa itu menjalin suatu cerit
Penokohan: Cara sastrawan
menampilkan tokoh (Watak pelaku dalam
cerita)
Tokoh Utama
Tokoh Tambahan
Protagonis
Antagonis
Tritagonis
3. Latar/setting
Mengarah pada pengertian tempat, hubungan waktu,
dan lingkungan sosial tempat terjadinya peristiwa
dari suatu cerita
Tempat: Geografis
Waktu: Historis
Sosial: Kehidupan kemasyarakatan
Tempat : Di kota, Di desa, Perkotaan, Pedesaan
Waktu : Tanggal, bulan, tahun, hari, jam
Sosial : Latar sosial bawah, menengah, tinggi
Disusun Oleh :
AURA RESTU SABILA