Page 87 - REVISI MODUL SISTEM SIRKULASI & SISTEM EKSKRESI KELAS XI_Neat
P. 87
EVALUASI
1. Dari berbagai organ ekskresi, berikut salah satu organ ekskresi yang dijelaskan dalam QS.
An-Nisa (56) adalah….
a. Hati
b. Paru-paru
c. Kulit
d. Ginjal
e. Ren
2. Firman Allah dalam QS. Al-Maidah (6) menjelaskan tentang anjuran untuk bersuci,
kemudian didukung oleh salah satu hadist riwayat Muslim yang melarang sholat dalam
keadaan menahan buang air kecil. Hal tersebut ada korelasinya dengan konsep sains,
yaitu sistem ekskresi. Menurut konsep sains, menahan buang air kecil dapat
menimbulkan gangguan ginjal. Berikut ini, manakah gangguan ginjal yang disebabkan
karena sering menahan buang air kecil….
a. Nefritis
b. Batu ginjal
c. Glikosuria
d. Albuminuria
e. Diabetes Melitus
3. Sebelum menjawab soal nomor 3, perhaitikan terlebih dahulu gambar struktur ginjal
berikut ini!
Berdasarkan gambar di atas bagian yang merupakan saluran yang
menghubungkan ginjal menuju vesika urinaria dtunjukkan pada nomor...
76