Page 3 - 14. UKBM BIO
P. 3

PENDAHULUAN



                                        Perhatikan gambar di bawah ini!

                                        Coba bandingkan dengan figur tubuh temanmu di
                                        kelas/ rumah kalian, Apakah ada ketidaksamaan yang
                                        tampak dengan gambar di bawah? pernahkah kalian

                                        berpikir bagaimana kebutuhan zat makanan mereka
                                        yang dikonsumsi  untuk kelanjutan masa depannya ?
                                        coba perhatikan gambar di bawah ini !

















                      Berdasarkan gambar di atas yang ditunjukkan oleh panah tersebut
                       menurut kalian apa?
                      Dapatkah menentukkan pola makan yang baik sehingga tidak sampai

                       terjadi  penyakit  tersebut?

                  Jelaskan pendapat kalian !!!





                                                                      Pikirkan gambar di samping!

                                                                      Bagaimana tubuh bisa tumbuh dan
                                                                      berotot dalam kurun waktu
                                                                      tertentu?
                                                                      Bagaimana proses
                                                                      pertumbuhannya yang
                                                                      berhubungan dengan zat makan
                                                                      dan pencernaan ?
















                                                      BIO-3.7/4.7/4/7-7
   1   2   3   4   5   6   7   8