Page 6 - LKPD KEANEKARAGAMAN HAYATI
P. 6

KUNCI JAWABAN

                                                   Tabel Hasil Identifkasi Gambar

                                           Tingkat
                        Gambar                                                 Alasan
                                      keanekaragaman
                                   Tingkat
                      Gambar 1
                                   keanekaragaman gen


                                   Tingkat
                      Gambar 2
                                   keanekaragaman jenis
                                   Tingkat
                      Gambar 3     keanekaragaman
                                   ekosistem darat

                                   Tingkat
                      Gambar 4
                                   keanekaragaman jenis
                                   Tingkat
                      Gambar 5     keanekaragaman
                                   ekosistem perairan
                                   Tingkat
                      Gambar 6
                                   keanekaragaman gen


                      Jawaban Diskusi

                     1.  Apa  penyebab  terjadinya  keanekaragaman  hayati  pada tingkat  gen,  spesies  dan
                         ekosistem?
                         Faktor internal (gen) dan faktor eksternal (lingkungan).
                         Diferensiasi genetik dalam spesies terjadi sebagai akibat dari reproduksi seksual,
                         di mana perbedaan genetik antara individu digabungkan dalam keturunan mereka
                         untuk menghasilkan kombinasi baru dari gen atau dari mutasi yang menyebabkan
                         perubahan  DNA.  Perkawinan  antara  dua  individu  makhluk  hidup  sejenis
                         merupakan  salah  satu  penyebabnya.  Keturunan  dari  hasil  perkawinan  memiliki
                         susunan perangkat  gen yang  berasal  dari  kedua  induk/orang tuanya.  Kombinasi
                         susunan  perangkat  gen  dari  dua  induk  tersebut  akan  menyebabkan
                         keanekaragaman  individu  dalam  satu  spesies  berupa  varietas-varietas  (varitas)
                         yang terjadi secara alami atau secara buatan.
                         Kenaekaragaman juga dapat disebabkan oleh kemampuan makhluk hidup untuk
                         dapat  beradaptasi  terhadap  lingkungannya  sehingga  mampu  bertahan  hidup
                         sesuai  kondisi  lingkungan  yang  ada.  Adapun  bentuk  adaptasi  yang  dilakukan
                         adalah adaptasi morfologi, fisiologi dan tingkah laku.
                     2.  Bagaimanakah hubungannya antara keanekaragaman gen, jenis dan ekosistem ?
                         Keanekaragaman gen mempengaruhi keanekaragaman hayati atau beragam nya
                         jenis suatu spesies dalam sebuah ekosistem terdapat beberapa jenis komponen




                                                                                                         5
   1   2   3   4   5   6   7